Seven Swordman of The Mist
Adalah suatu organisasi yang terdiri dari 7 shinobi pengguna pedang yang berasal dari kirigakure. Dalam 1 generasi terdapat sekaligus 7 ANGGOTA. Menurut suigetsu pedang dari mereka di wariskan dari generasi ke generasi.
Sejarah
Para anggota dari seven swordsman of the mist ini adalah orang-orang yang berhasil lulus dari ujian bloody mist dengan keterampilan bertempur tebaik, namun anggota juga memiliki nafsu besar untuk menjadi kuat, yang menyebabakan beberapa darai mereka menjadi “Missing-Nin”. Kisame hoshikagi menjadi anggota setelah membunuh fuguki suikazan yang merupakan oengkhianat setelah membocorkan informasi kepada musuh, lalu kisame menjadi yang petama kali dari 7 swordsman yang meninggalkan kirigakure,dan kemudian bergabung dengan akatsuki. Zabuza momochi juga menjadi “missing-nin” setelah gagal mengkudeta mizukage. Sejak itu jumlah kelompok secara bertahap menurun dan satu persatu pedang terjatuh dari kepemilikan kirigakure. Akhirnya hanya sau pedang “Hiramekarei” yang tersisa di kirigakure dan di pegang oleh chojuro.
Menurut para shinobi kirigakure generasi yang saya ceritakan ini adalah generasi yang paling hebat di sepanjang sejarah.hohzuki bersaudara, mangetsu dan suigetsu, dilatih dengan maksud ingin menjadi anggota seven swodsman secara bersama. Mangetsu akhirnya bergabung dan menguasai penggunaan ketujuh pedang, namun ia kemudian meninggal, dan suigetsu di tangkap oleh orochimaru. suigetsu mempunyai niat mengumpulkan 7 pedang, dan membentuk kembali 7 swordsman dengan ia sebagai pemimpinnya.
Seven ninja swordsman muncul pada chapter 523 ketika terjadi perang dunia shinobi ke-4. Kabuto yakushi menggunakan teknik terlarang “edo tensei” untuk membangkitkan shinobi yang telah meninggal dan digunakan untuk bertarung demi dirinya. Pada chapter ini 7 swordman akan melawan divisi kakashi. Pertarungan ini merupaka pertarungan reuni antara zabuza dengan kakashi.
>Ringo Ameyuri
Pedang: Pedang Petir “Fang”/Kiba
>Akebino Jinin
Pedang: Pedang Tumpul”HelmSplitter”/kabutowari.
>Kuriarare Kushimaru,
Pedang: Pedang Panjang”Threading Needle/Nuibari"
>Munachi jinpachi
Pedang: Pedang Peledak “Splash”/ Homatsu
>Hohzuki Mangetsu
>Suikazan Fubuki
Pedang: Pedang Agung Samehada
Nama: Zabuza Momochi
Nama Pedang: Kubikiribocho
Sebuah pisau raksasa penggunanya dapat menggunakan lubang pada pedang untuk
menangkap leher lawan kemudian memenggalnya. Pedang memiliki kemampuan upnutuk beregenerasi menggunakan besi yang di serap dari darah orang – orang yang ia bunuh. Pedang ini pula memiliki pegangan yang dapat di bongkar pasang sehinga lebih mudah untuk di bawa.Pemilik awalnya adalah zabuza momochi di masa lalu, kirigakure memiliki ninja academy dimana setiap siswa harus membunuh satu sama lain untuk lulus. Tetapi zabuza yang belum menjadi siswa telah membunuh 100 siswa akademi. Zabuza selanjutnya di kenal sebagai “demon of the hidden mist”. Dengan ketenarannta itu dia menjadi ANBU dan juga anggota seven swordman. Dan bertemu haku setelah gagal membunuh mizukage.
>Gulungan Segel untuk memanggil ke tujuh Pedang
Creative ext: "M.Syahrur"
No comments:
Post a Comment